Brebes- Kantor Kementerian Agama Kabupaten Brebes mensosialisasikan Kenaikan Gaji Berkala (KGB) yang sudah menggunakan aplikasi (E-KGB) kepada seluruh kepala MIN, MTs N dan MAN yang ada diwilayah Kabupaten Brebes.
Pembinaan Dai-Daiyah Sarana Peningkatan Kualitas Dakwah di Brebes
Bebes-Kantor Kementerian Agama (Kemenag) Kabupaten Brebes melalui Seksi Bimas Islam menyelenggarakan kegiatan pembinaan Dai dan Daiyah pada 25 Juni 2025...
Selanjutnya